Sayur Bayam Tahu Kuning

Resep Sayur Bayam Tahu Kuning

Vina Fitriana

Vina Fitriana

5.0

(1 Rating)

Sayur bayam di Padukan dengan tahu kuning enak juga pastinya. Yuk di coba sobat yummy 🤗

Bahan Utama

1 ikat bayam

2 buah tahu kuning

1 batang daun bawang

1 siung bawang putih

1 sdt penyedap rasa

1/2 sdt gula putih

1 sdm bumbu sayur bayam instan

400 ml air

2 sdm minyak goreng

1/2 buah tomat hijau

Cara Membuat

Petiki bayam. Pisahkan batang dengan daun nya. Cuci bersih.

Langkah 1

Petiki bayam. Pisahkan batang dengan daun nya. Cuci bersih.

Iris dadu tahu lalu goreng.

Langkah 2

Iris dadu tahu lalu goreng.

Masukan irisan  daun bawang , tomat dan bawang putih.

Langkah 3

Masukan irisan daun bawang , tomat dan bawang putih.

Tambahkan air, setelah air mendidih masukan sayur bayam.

Langkah 4

Tambahkan air, setelah air mendidih masukan sayur bayam.

Bumbui dengan penyedap, garam, bumbu sayur bayam instan dan gula putih. Tes rasa.

Langkah 5

Bumbui dengan penyedap, garam, bumbu sayur bayam instan dan gula putih. Tes rasa.

Masak sayur sampai matang. Siap disajikan.

Langkah 6

Masak sayur sampai matang. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi

Belum ada diskusi

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Resep Kategori Terkait