Gita Selviany
4.0
(7 Rating)
Tongseng sapi yang cocok untuk buka puasa.
10 buah cabe rawit
Bumbu halus :
300 ml air
Langkah 1
Cuci bersih daging sapi.
Langkah 2
Rebus hingga empuk.
Langkah 3
Tumis semua bumbu halus beserta daun salam, daun jeruk dan serai hingga wangi.
Langkah 4
Tambahkan air sedikit demi sedikit, masukkan daging ke dalam tumisan bumbu.
Langkah 5
Tambahkan air 300 ml, garam, gula dan kecap tunggu hingga daging empuk.
Langkah 6
Masukkan kol, cabe rawit beserta tomat, koreksi rasa.
Langkah 7
Sajikan hangat.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi (1)
Lihat Semua
Reza Addrian Putra
5 tahun yang lalu
Waah jadi bisa bikin resep sendiri nih.. Thanks resepnya yaa..