Bola Tahu Sayur Telur Puyuh #UntukSiBuahHati

Resep Bola Tahu Sayur Telur Puyuh #UntukSiBuahHati

Rayna Kitchen

Rayna Kitchen

5.0

(1 Rating)

Bisa ngakalin untuk anak yang picky eater nih. Cemilan sehat dan nikmat.

Bahan Utama

150 gr tahu putih

1 buah wortel, parut

1 batang daun bawang, iris halus

10 butir telur puyuh kupas, belah 2

1 butir telur, kocok lepas

1/2 sdt garam

1 sdt bawang putih bubuk

1/4 sdt lada bubuk

1/4 sdt kaldu jamur

secukupnya minyak goreng

Pelengkap

secukupnya mayonaise

secukupnya saus tomat

Alat & Perlengkapan

Garpu

Piring

Wajan

Piring Saji

Cara Membuat

Haluskan tahu menggunakan garpu.

Langkah 1

Haluskan tahu menggunakan garpu.

Campurkan tahu dengan wortel parut dan irisan daun bawang.

Langkah 2

Campurkan tahu dengan wortel parut dan irisan daun bawang.

Tambahkan telur kocok, garam, lada, bawang putih bubuk, dan kaldu jamur. aduk rata.

Langkah 3

Tambahkan telur kocok, garam, lada, bawang putih bubuk, dan kaldu jamur. aduk rata.

Ambil secukupnya adonan, beri telur puyuh.

Langkah 4

Ambil secukupnya adonan, beri telur puyuh.

Kepal lalu bentuk bulat-bulat.

Langkah 5

Kepal lalu bentuk bulat-bulat.

Panaskan minyak, masukkan bola tahu kedalam wajan. Goreng hingga kuning keemasan. Angkat dan tiriskan.

Langkah 6

Panaskan minyak, masukkan bola tahu kedalam wajan. Goreng hingga kuning keemasan. Angkat dan tiriskan.

Tata di piring. hidangkan dengan tambahan saus tomat dan mayonaise sesuai selera.

Langkah 7

Tata di piring. hidangkan dengan tambahan saus tomat dan mayonaise sesuai selera.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi

Belum ada diskusi

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Resep Kategori Terkait