Ikan Asin Bulu Ayam Krispi

Resep Ikan Asin Bulu Ayam Krispi

Zunita Salim

Zunita Salim

5.0

(1 Rating)

Ikan asin pake sambel mang paling mantep😍

Bahan Utama

250 gram ikan asin bulu ayam

6 sdm tepung bumbu

Minyak goreng secukupnya

Cara Membuat

Cuci bersih ikannya lalu tiriskan.

Langkah 1

Cuci bersih ikannya lalu tiriskan.

Baluri ikan dengan tepung bumbu.

Langkah 2

Baluri ikan dengan tepung bumbu.

Panaskan minyak, goreng ikan dengan api yang kecil saja.

Langkah 3

Panaskan minyak, goreng ikan dengan api yang kecil saja.

Setelah ikan matang, bisa diangkat dan ditiriskan.

Langkah 4

Setelah ikan matang, bisa diangkat dan ditiriskan.

Goreng lagi di wajan berbeda dengan api yang agak besar. Gorengnya sebentar saja, kalau sudah terlihat garing bisa segera angkat dan dinginkan. Kemudian simpan di wadah kedap udara.

Langkah 5

Goreng lagi di wajan berbeda dengan api yang agak besar. Gorengnya sebentar saja, kalau sudah terlihat garing bisa segera angkat dan dinginkan. Kemudian simpan di wadah kedap udara.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait