Orak-Arik Buncis Baso Sosis

Resep Orak-Arik Buncis Baso Sosis

Rayna Kitchen

Rayna Kitchen

5.0

(1 Rating)

Gampang tapi tetep enak

Bahan Utama

100 gr buncis

2 butir telur

7 butir baso sapi siap pakai

3 buah sosis

3 siung bawang putih, iris tipis

1 sdm saos tiram

1 sdt kecap asin

1/4 sdt lada bubuk

1/2 sdt garam

1/4 sdt kaldu jamur

Secukupnya minyak goreng

70 ml air

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Cara Membuat

Kocok telur hingga rata.

Langkah 1

Kocok telur hingga rata.

Panaskan minyak goreng, masukkan telur. Buat orak-arik. sisihkan.

Langkah 2

Panaskan minyak goreng, masukkan telur. Buat orak-arik. sisihkan.

Cuci bersih buncis kemudian iris serong lalu cuci kembali. Tiriskan.

Langkah 3

Cuci bersih buncis kemudian iris serong lalu cuci kembali. Tiriskan.

Potong-potong baso dan sosis sesuai selera.

Langkah 4

Potong-potong baso dan sosis sesuai selera.

Panaskan minyak, tumis bawang putih hingga harum.

Langkah 5

Panaskan minyak, tumis bawang putih hingga harum.

Masukan sosis dan baso, aduk rata.

Langkah 6

Masukan sosis dan baso, aduk rata.

Tambahkan buncis, tuang air. Aduk rata biarkan hingga buncis setengah matang.

Langkah 7

Tambahkan buncis, tuang air. Aduk rata biarkan hingga buncis setengah matang.

Masukan telur orak-arik, bumbui dengan garam, saos tiram, kecap asin, lada dan kaldu jamur. Aduk rata.

Langkah 8

Masukan telur orak-arik, bumbui dengan garam, saos tiram, kecap asin, lada dan kaldu jamur. Aduk rata.

Masak hingga buncis matang dan bumbu meresap. Tes rasa, jika sudah pas, pindahkan kepiring saji.

Langkah 9

Masak hingga buncis matang dan bumbu meresap. Tes rasa, jika sudah pas, pindahkan kepiring saji.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi

Belum ada diskusi

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!