Sayur Sawi Tumis

Resep Sayur Sawi Tumis

Elvira Novianty

Elvira Novianty

5.0

(1 Rating)

Sayur sawi tumis yang diberi telur.

Bahan Utama

300 gr sayur sawi

3 siung bawang merah

1 siung bawang putih

1 buah tomat

1 butir telur

3 buah cabe rawit merah

1 buah cabe merah keriting

2 lembar daun salam

1 batang daun bawang

3 batang daun seledri

4 sdm minyak

Secukupnya garam

Secukupnya penyedap rasa

Cara Membuat

Iris sayur sawi, lalu cuci bersih.

Langkah 1

Iris sayur sawi, lalu cuci bersih.

Cuci terlebih dahulu, lalu iris bawang merah, bawang putih, cabe rawit merah dan cabe merah keriting.

Langkah 2

Cuci terlebih dahulu, lalu iris bawang merah, bawang putih, cabe rawit merah dan cabe merah keriting.

Cuci bersih daun bawang dan seledri serta tomat kemudian iris daun seledri daun bawang dan tomat.

Langkah 3

Cuci bersih daun bawang dan seledri serta tomat kemudian iris daun seledri daun bawang dan tomat.

Masukkan minyak, orak arik telur.

Langkah 4

Masukkan minyak, orak arik telur.

Setelah itu masukkan irisan bawang merah dan putih masak sampai harum.

Langkah 5

Setelah itu masukkan irisan bawang merah dan putih masak sampai harum.

Kemudian, masukkan irisan tomat, daun seledri, daun bawang serta cabe, tumis sebentar.

Langkah 6

Kemudian, masukkan irisan tomat, daun seledri, daun bawang serta cabe, tumis sebentar.

Lalu, masukkan sayur sawi, masak sampai sayur matang jangan terlalu lembek, masukkan penyedap rasa dan garam. Tidak perlu di tambahkan air ya.

Langkah 7

Lalu, masukkan sayur sawi, masak sampai sayur matang jangan terlalu lembek, masukkan penyedap rasa dan garam. Tidak perlu di tambahkan air ya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi

Belum ada diskusi

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Resep Kategori Terkait