Sriwidi
5.0
(2 Rating)
Menu mudah yang selalu disukai orang rumah.
Langkah 1
Rebus dahulu ayam dan hati ayamnya lalu tiriskan.
Langkah 2
Goreng ayam dan hati ayam hingga kecokelatan.
Langkah 3
Iris bawang merah, bawang putih dan cabai.
Langkah 4
Tumis bumbu iris setengah matang saja.
Langkah 5
Tuang kecap, sea salt secukupnya, lada bubuk, aduk sebentar lalu tuang air biarkan mendidih.
Langkah 6
Masukkan ayam dan hati ayamnya, aduk rata hingga air agak menyusut .
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi (2)
Lihat Semua
Reza Addrian Putra
5 tahun yang lalu
Dimakan dengan nasi panas cocok banget. Thanks resepnya ya..
Herka YP
5 tahun yang lalu
Ini enak banget, salah satu menu andalan ketika pulang kampung.