Lisa Ferani
5.0
(1 Rating)
Masakan rumah ala-ala Chinese resto, yummy!
2-3 sdm Shaoxing wine / arak masak (optional)
Bahan Saus :
1 sdm saus hoisin (optional)
1-2 sdm mirin, bisa diganti pakai brown sugar secukupnya
Bahan Pelengkap :
Air secukupnya
Langkah 1
Marinasi daging dengan bumbu marinasi minimal 30 menit. Sambil menunggu siapkan bahan yang lain dan campurkan bumbu.
Langkah 2
Bila sudah selesai dimarinasi, panaskan minyak kemudian tumis daging hingga berubah warna.
Langkah 3
Bila daging sudah berwarna kecokelatan masukan jahe dan bawang putih. Aduk lalu tumis sampai harum.
Langkah 4
Masukan cabai kering sesuai selera, kemudian tambahkan saus yang sudah dicampur dan air secukupnya agar tidak terlalu kering. Aku tidak menambahkan garam, gula atau penyedap rasa karena rasa manis dan gurih sudah ada di ramuan sausnya. Tapi tergantung selera masing-masing ya teman-teman.
Langkah 5
Tes rasa, bila rasanya sudah sesuai tambahkan 3/4 bagian daun bawang iris, yang 1/4 bagian untuk garnish. Aduk sebentar kemudian matikan api. Siap disajikan diatas nasi hangat beserta sayuran rebus sebagai pendamping. So yummy!
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!