Nasi Gila Leftover #MakanMasakBijak

Resep Nasi Gila Leftover #MakanMasakBijak

nanabillaaa

nanabillaaa

5.0

(1 Rating)

Masih dalam event memanfaatkan bahan #leftover. Saya punya telur dadar dan bakso sisa semalam. Lalu ditambah lagi ada beberapa bagian sayur yang kadanLihat Selengkapnya

Bahan Utama

Kulit timun (dari 1/2 buah timun)

Jantung kol (dari 5 lembar kol, ambil bagian tengah yang keras)

1 potong dadar telur

5 butir bakso

Bahan Pelengkap :

1 buah wortel uk.kecil, iris tipis

1 lembar sawi hijau, iris

1/4 buah bawang bombay, iris

5 cabai rawit, potong-potong

100 ml air

Secukupnya garam

Saus :

2 sdm saus cabai

1 sdt saus tomat

1 sdt kecap manis

1 sdt saus tiram

Bumbu :

3 siung bawang putih

2 siung bawang merah

2 buah cabai keriting

Advertisement

Cara Membuat

sSiapkan bahan bahan leftovernya. Potong potong sesuai selera.

Langkah 1

sSiapkan bahan bahan leftovernya. Potong potong sesuai selera.

Haluskan bawang merah, bawang putih, dan cabai keriting.

Langkah 2

Haluskan bawang merah, bawang putih, dan cabai keriting.

Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga matang. Kemudian masukkan bawang bombay dan cabai rawit. Aduk rata.

Langkah 3

Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga matang. Kemudian masukkan bawang bombay dan cabai rawit. Aduk rata.

Tuangi air, masukkan wortel, kulit timun, jantung kol, bakso, telur,  lalu tuang sausnya. Aduk rata. Masak hingga mendidih dan air setengah menyusut.

Langkah 4

Tuangi air, masukkan wortel, kulit timun, jantung kol, bakso, telur, lalu tuang sausnya. Aduk rata. Masak hingga mendidih dan air setengah menyusut.

Terakhir masukkan sawi, masak sebentar koreksi rasanya. Jika sudah pas matikan api.

Langkah 5

Terakhir masukkan sawi, masak sebentar koreksi rasanya. Jika sudah pas matikan api.

Penyajian: siapkan nasi dalam mangkuk, beri tumisan dan sajikan dengan kerupuk sesuai selera.

Langkah 6

Penyajian: siapkan nasi dalam mangkuk, beri tumisan dan sajikan dengan kerupuk sesuai selera.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait