Hemi Chanel
5.0
(2 Rating)
Enak.
Langkah 1
Langkah yang pertama kita buat telur dadarnya, masak hingga matang dan sisihkan.
Langkah 2
Kemudian siapkan bahan.
Langkah 3
Kemudian haluskan daging ayam lalu tambahkan tepung maizena tepung roti, garam, merica bubuk, penyedap rasa dan daun prei, aduk sampai rata.
Langkah 4
Kemudian setelah bahan tercampur rata, masukkan adonan daging ayam ke dalam dadar telur, lalu gulung.
Langkah 5
Bungkus dengan kertas aluminium dan kukus selama 25 menit.
Langkah 6
Kemudian setelah matang, angkat dan potong-potong sesuai selera. Masukkan ke dalam wadah lalu simpan di kulkas.
Langkah 7
Setelah dari kulkas kemudian digoreng hingga matang dan siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua