Ayam Tinoransak

Resep Ayam Tinoransak

Aisah

Aisah

5.0

(1 Rating)

Karena di rumah ga punya stock cabe hijau besar dan tomat hijau jadi diganti cabe wrna merah dan tomat merah. Rasanya tetap endulita 😋

Bahan Utama

350 gr daging ayam

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 batang serai

4 lembar daun jeruk

Cabe rawit hijau secukupnya

1 buah cabe merah besar

1 buah tomat

2 lembar daun salam

1 genggam kemangi

1 sdt gula pasir

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

1 jempol lengkuas

Air secukupnya

2 sdm margarin (skip ganti minyak)

Alat & Perlengkapan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan bumbu dan cuci bersih.

Langkah 1

Siapkan bahan bumbu dan cuci bersih.

Potong daging ayam sesuai selera. Cuci bersih dan sisihkan.

Langkah 2

Potong daging ayam sesuai selera. Cuci bersih dan sisihkan.

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga layu. Lalu masukan daun salam, lengkuas dan serai. Masak sampai bumbu harum.

Langkah 3

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga layu. Lalu masukan daun salam, lengkuas dan serai. Masak sampai bumbu harum.

Masukan daging ayam,cabe merah besar dan air. Masak hingga ayam matang lalu bumbui dengan garam, kaldu bubuk dan gula pasir.

Langkah 4

Masukan daging ayam,cabe merah besar dan air. Masak hingga ayam matang lalu bumbui dengan garam, kaldu bubuk dan gula pasir.

Masak ayam hingga kuahnya menyusut, lalu masukan irisan tomat dan kemangi. Aduk rata, angkat dan sajikan.

Langkah 5

Masak ayam hingga kuahnya menyusut, lalu masukan irisan tomat dan kemangi. Aduk rata, angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait