Bola-bola Ubi Ungu

Resep Bola-bola Ubi Ungu

Aurelia eka Junita

Aurelia eka Junita

5.0

(1 Rating)

Cemilan simple, anak" dijamin suka.

Bahan Utama

3 buah ubi ungu

65 gram tepung ketan

65 gram gula

1 sdt baking powder

3 sdm susu bubuk

Gula halus untuk taburan

Minyak untuk menggoreng

Advertisement

Cara Membuat

Kupas ubi cuci bersih lalu kukus hingga matang.

Langkah 1

Kupas ubi cuci bersih lalu kukus hingga matang.

Haluskan ubi yang sudah matang.

Langkah 2

Haluskan ubi yang sudah matang.

Masukkan susu dan baking powder uleni hingga kalis.

Langkah 3

Masukkan susu dan baking powder uleni hingga kalis.

Masukkan tepung dan gula uleni lagi hingga kalis.

Langkah 4

Masukkan tepung dan gula uleni lagi hingga kalis.

Bentuk bulat kecil-kecil. Panaskan minyak untuk menggoreng.

Langkah 5

Bentuk bulat kecil-kecil. Panaskan minyak untuk menggoreng.

Goreng hingga kuning kecokelatan dan hidangkan .

Langkah 6

Goreng hingga kuning kecokelatan dan hidangkan .

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait