Welly Herlina
5.0
(15 Rating)
Khas Bukittinggi Sumbar, selalu ada di warung RM Padang.
600 ml air
Bumbu halus:
7 buah cabe merah
Daunan rempah:
Advertisement
Langkah 1
Siapkan bahan-bahan yang akan diolah.
Langkah 2
Tumis bumbu halus dan daunan rempah hingga harum.
Langkah 3
Tambahkan nangka, aduk rata.
Langkah 4
Tambahkan air, masak hingga empuk (saya metode 5.30.7).
Langkah 5
Setelah ditutup 30 menit, daging nangka empuk.
Langkah 6
Tambahkan santan, garam dan ketumbar bubuk.
Langkah 7
Tambahkan kacang panjang.
Langkah 8
Tambahkan kol.
Langkah 9
Masak hingga mendidih, kol dan kacang matang.
Langkah 10
Pindahkan ke mangkok, sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua