Tumis Bunga Pepaya Kikil Cabe Ijo #JagoMasakMinggu9

Resep Tumis Bunga Pepaya Kikil Cabe Ijo #JagoMasakMinggu9

Nungki Wardani

Nungki Wardani

5.0

(1 Rating)

Tumis bunga pepaya anti pahit dan enak.

Bahan Utama

2 buah tempe segitiga

50 gr bunga pepaya, berat setelah direbus siap pakai

50 gr kikil

2 siung bawang putih

2 siung bawang merah

5 buah cabe hijau

1 buah tomat

1 sdm gula pasir

1 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

4 sdm minyak goreng

Air secukupnya untuk merebus

Cara Membuat

Siangi bunga pepaya, rebus dengan air garam sampai empuk. Kemudian tiriskan remas-remas dengan garam selama 2 menit, cuci bersih dan tiriskan kembali.

Langkah 1

Siangi bunga pepaya, rebus dengan air garam sampai empuk. Kemudian tiriskan remas-remas dengan garam selama 2 menit, cuci bersih dan tiriskan kembali.

Iris halus bawang merah, bawang putih, cabe hijau, tomat, tempe dan kikil.

Langkah 2

Iris halus bawang merah, bawang putih, cabe hijau, tomat, tempe dan kikil.

Siapkan pan, panaskan minyak. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum, masukkan cabe. Aduk rata sampai cabe layu lalu masukkan tempe dan kikil. Aduk rata.

Langkah 3

Siapkan pan, panaskan minyak. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum, masukkan cabe. Aduk rata sampai cabe layu lalu masukkan tempe dan kikil. Aduk rata.

Tambahkan garam, gula, kaldu bubuk dan 50 ml air. Masak sampai air surut.

Langkah 4

Tambahkan garam, gula, kaldu bubuk dan 50 ml air. Masak sampai air surut.

Masukkan bunga pepaya dan tomat, aduk rata sampai tomat layu. Saat memasukkan bunga pepaya pastikan air sudah benar-benar surut ya. Angkat dan sajikan.

Langkah 5

Masukkan bunga pepaya dan tomat, aduk rata sampai tomat layu. Saat memasukkan bunga pepaya pastikan air sudah benar-benar surut ya. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi (2)

Lihat Semua

Herka YP

Herka YP

5 tahun yang lalu

Lezat banget ini mah.

Ratu Ratih

Ratu Ratih

5 tahun yang lalu

Ternyata mudah ya cara membuatnya, aku akan coba nanti.