Es Krim

Resep Es Krim

Munawarah

Munawarah

4.0

(29 Rating)

Anak saya suka banget sama es krim, jadi bikin sendiri aja supaya lebih hemat 🤭

Bahan Utama

3 sachet susu bubuk

3 sachet susu kental manis

140 gr gula pasir

40 gr tepung maizena

1 sdm SP di tim

800 ml air

1 sdt pasta cokelat

1 sdt pasta strawberry

Alat & Perlengkapan

Kompor

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan susu bubuk, susu kental manis, gula pasir, tepung maizena, dan air ke dalam panci, lalu aduk rata.

Langkah 1

Masukkan susu bubuk, susu kental manis, gula pasir, tepung maizena, dan air ke dalam panci, lalu aduk rata.

Masak di atas kompor sambil terus diaduk sampai mendidih, biarkan hangat.

Langkah 2

Masak di atas kompor sambil terus diaduk sampai mendidih, biarkan hangat.

Masukkan ke dalam wadah yang ada tutupnya. Simpan di dalam freezer selama 8 jam.

Langkah 3

Masukkan ke dalam wadah yang ada tutupnya. Simpan di dalam freezer selama 8 jam.

Jika sudah 8 jam, keluarkan dari freezer. Diamkan selama 10 menit lalu kerok. Masukkan ke dalam wadah, kemudian tambahkan SP yang sudah di tim.

Langkah 4

Jika sudah 8 jam, keluarkan dari freezer. Diamkan selama 10 menit lalu kerok. Masukkan ke dalam wadah, kemudian tambahkan SP yang sudah di tim.

Mixer dengan kecepatan tinggi sampai mengembang kaku berjejak.

Langkah 5

Mixer dengan kecepatan tinggi sampai mengembang kaku berjejak.

Bagi adonan es krim menjadi 3. Beri pasta cokelat dan strawberry serta biarkan satu bagian rasa original.

Langkah 6

Bagi adonan es krim menjadi 3. Beri pasta cokelat dan strawberry serta biarkan satu bagian rasa original.

Masukkan ke tiga rasa es krim ke dalam wadah tertutup. Simpan di dalam freezer sampai beku (minimal 1 malam).

Langkah 7

Masukkan ke tiga rasa es krim ke dalam wadah tertutup. Simpan di dalam freezer sampai beku (minimal 1 malam).

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait