Pecel Lele

Resep Pecel Lele

Aisah

Aisah

5.0

(1 Rating)

Cocok buat menu sarapan/makan siang.

Bahan Utama

1/2 kg ikan lele

Minyak goreng secukupnya

Tempe goreng secukupnya

Bumbu Lele Goreng

3 siung bawang putih

1 sdt ketumbar bubuk

1/2 sdt kunyit bubuk

1/2 sdt garam

Penyedap rasa secukupnya

Sambal Tomat Terasi

1 buah tomat

7 buah cabe rawit

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 sdt gula

1/2 sdt garam

Penyedap rasa secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Cara Membuat

Bersihkan ikan lalu haluskan bumbu, balur ikan dengan bumbu dan biarkan selama 15 menit sampai bumbu meresap.

Langkah 1

Bersihkan ikan lalu haluskan bumbu, balur ikan dengan bumbu dan biarkan selama 15 menit sampai bumbu meresap.

Panaskan minyak lalu goreng ikan sampai matang dan sedikit kering. Lakukan sampai ikan habis digoreng.

Langkah 2

Panaskan minyak lalu goreng ikan sampai matang dan sedikit kering. Lakukan sampai ikan habis digoreng.

Siapkan bahan sambal. Goreng tomat, bawang merah, bawang putih dan cabe sampai layu.

Langkah 3

Siapkan bahan sambal. Goreng tomat, bawang merah, bawang putih dan cabe sampai layu.

Pindahkan kedalam cobek, beri bumbu garam, gula, penyedap dan terasi matang. Ulek sampai halus.

Langkah 4

Pindahkan kedalam cobek, beri bumbu garam, gula, penyedap dan terasi matang. Ulek sampai halus.

Sajikan pecel lele bersama sambal dan pelengkap lainnya.

Langkah 5

Sajikan pecel lele bersama sambal dan pelengkap lainnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi

Belum ada diskusi

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!