Melka Faradilla
5.0
(3 Rating)
Olahan fish cake dipadukan dengan kuah kaldu ikan teri
Bahan Fish Cake:
500 ml air
Bahan Fish Cake:
500 ml air
Langkah 1
Siapkan 500 ml air dalam panci, masukkan ikan teri dan bawang putih. Rebus hingga mendidih
Langkah 2
Setelah mendidih masukkan garam, gula, kaldu jamur dan juga kecap asin. Aduk merata, matikan api
Langkah 3
Selanjutnya buat fish cake nya. Blend ikan filet bersama 2 siung bawang putih dan putih telur, blend hingga benar-benar halus
Langkah 4
Lalu tambahkan tepung sagu, garam, gula dan minyak wijen
Langkah 5
Lalu aduk hingga tercampur rata
Langkah 6
Ambil 1 1/2 sdm adonan, ratakan di atas talenan
Langkah 7
Lalu gulung ke arah kiri menggunakan pisau, gulung perlahan karena adonan memang lengket
Langkah 8
Goreng fish cake hingga matang kecokelatan, lakukan hingga adonan habis
Langkah 9
Tusukkan fish cake ke tusukan sate
Langkah 10
Didihkan kembali kuah kaldu yang sudah dibuat sebelumnya, lalu masukkan fish cake dan rajangan daun bawang. Masak sekitar 2 menit, matikan api. Sajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua