Fadil's Kitchen
5.0
(1 Rating)
Mie goreng adalah salah satu masakan yang bisa dikreasikan dengan banyak bahan dan tidak pernah gagal. Kali ini saya menambahkan jamur tiram.
Langkah 1
Panaskan minyak goreng, tumis bawang merah, bawang putih, dan bawang prei hingga layu dan wangi.
Langkah 2
Tambahkan bumbu halus, masak hingga hilang langunya.
Langkah 3
Tambahkan seasoning, aduk rata.
Langkah 4
Tambahkan jamur merang. Masak sebentar.
Langkah 5
Tambahkan mie telur, aduk hingga tercampur rata.
Langkah 6
Tambahkan sawi, masak hingga sawi layu. Sajikan bersama bahan pelengkap.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua