Puding Cokelat Santan

Resep Puding Cokelat Santan

Naila Rizqa

Naila Rizqa

5.0

(1 Rating)

Manis, gurih, nyoklat. Enak banget disajikan dingin.

Bahan Utama

1 bungkus jelly cokelat

65 ml santan instan

1 sdm cokelat bubuk

3 sdm kental manis

5 sdm gula pasir

1/4 sdt garam

700 ml air

Cara Membuat

Campurkan gula pasir, bubuk jelly, garam dan cokelat bubuk.

Langkah 1

Campurkan gula pasir, bubuk jelly, garam dan cokelat bubuk.

Tambahkan kental manis dan santan.

Langkah 2

Tambahkan kental manis dan santan.

Masukkan air. Aduk merata.

Langkah 3

Masukkan air. Aduk merata.

Masak adonan pudding hingga meletup-letup.

Langkah 4

Masak adonan pudding hingga meletup-letup.

Tuang ke cetakan. Tunggu hingga set. Simpan dalam kulkas.

Langkah 5

Tuang ke cetakan. Tunggu hingga set. Simpan dalam kulkas.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi

Belum ada diskusi

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!