Sambal Oncom Kering

Resep Sambal Oncom Kering

Re Milik

Re Milik

5.0

(1 Rating)

Ada 2 jenis sambal oncom. Ada yg kering dan basah. Saya pilih yg kering.cocok banget sama nasi hangat dan lalapan.. duhh sunda banget.. 🤗👍

Bahan Utama

2 papan oncom

2 sdm udang rebon

1 lembar daun salam

1 batang serai

1 ruas lengkuas

80 ml air

Garam secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Bahan Penyedap

1 sdt kaldu jamur

½ sdt lada bubuk

½ sdt gula pasir

Bumbu Sambal :

5 cm kencur

4 siung bawang merah

2 siung bawang putih

4 biji cabe merah keriting

3 biji cabe setan

1 buah cabe merah besar

Cara Membuat

Panggang oncom sebentar, lalu angkat dan hancurkan. Sisihkan.

Langkah 1

Panggang oncom sebentar, lalu angkat dan hancurkan. Sisihkan.

Lalu ulek semua bumbu sambel. Sisihkan

Langkah 2

Lalu ulek semua bumbu sambel. Sisihkan

Tumis bumbu sambal, daun salam, serai dan lengkuas. Aduk sampai tidak bau langu.

Langkah 3

Tumis bumbu sambal, daun salam, serai dan lengkuas. Aduk sampai tidak bau langu.

Lalu masukan air, oncom dan rebon. Aduk².

Langkah 4

Lalu masukan air, oncom dan rebon. Aduk².

Tambahkan kaldu jamur, lada bubuk, gula pasir dan garam secukupnya. Aduk rata dan tes rasa. Matang dan siap disajikan.

Langkah 5

Tambahkan kaldu jamur, lada bubuk, gula pasir dan garam secukupnya. Aduk rata dan tes rasa. Matang dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait