Mustika Ayu
4.0
(13 Rating)
Modal murah cuma beli capcay-an di tukang sayur 5000 sama tofu 7000 😁
Langkah 1
Potong-potong tofu dan bakso.
Langkah 2
Goreng tofu pada minyak panas, jika sudah kecoklatan/mengambang, tiriskan.
Langkah 3
Sambil menunggu, potong-potong sayuran dan cuci bersih.
Langkah 4
Setelah itu, rebus wortel dan kembang kol dengan air garam. Jika sudah empuk, tiriskan.
Langkah 5
Buat telur orak-arik.
Langkah 6
Jika sudah siap semua, geprek bawang putih lalu tumis hingga harum.
Langkah 7
Lalu goreng bakso sebentar.
Langkah 8
Masukkan sayuran dan air. aduk-aduk.
Langkah 9
Masukkan juga tofu dan telur.
Langkah 10
Tambahkan bumbu-bumbu, koreksi rasa.
Langkah 11
Terakhir, tuang air yang sudah dilarutkan dengan maizena. Aduk-aduk lagi, masak hingga mendidih. Selesai dan siap disajikan 😊
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi (2)
Lihat Semua
Grace Arung Tasik
4 tahun yang lalu
Yummy
Yuliana Rose
5 tahun yang lalu
Wah enak nihh buat belajar bikin sapo tahu 😁