Batagor mini

Resep Batagor mini

Kiena

Kiena

5.0

(1 Rating)

Bikin mini biar gampang makannya ga perlu dipotong²

Bahan Utama

150gr daging giling

50 gr tepung terigu

150 gr tepung tapioka

1 butir telur

1 batang daun bawang

kulit pangsit Secukupnya

tahu cokelat secukupnya

Sambel Kacang :

100 gr kacang tanah

5 siung bawang putih

5 butir bawang merah

5 cabe merah

5 cabe rawit

2 sdm gula merah

3 sdm kecap manis

½ sdt garem

½ sdt kaldu jamur

5 lembar daun jeruk

Bahan Penyedap

½ sdt garam

½ sdt kaldu jamur

¼ sdt lada bubuk

½ sdt gula pasir

Advertisement

Cara Membuat

Goreng bahan saus kacang

Langkah 1

Goreng bahan saus kacang

Haluskan lalu masak masukan bumbu-bumbu dan daun jeruk aduk rata

Langkah 2

Haluskan lalu masak masukan bumbu-bumbu dan daun jeruk aduk rata

Masak sampai bumbu tercampur rata dan mengental aduk rata koreksi rasa

Langkah 3

Masak sampai bumbu tercampur rata dan mengental aduk rata koreksi rasa

Aduk semua bahan adonan

Langkah 4

Aduk semua bahan adonan

potong kulit pangsit jadi 4 bagian lalu isi dengan isian

Langkah 5

potong kulit pangsit jadi 4 bagian lalu isi dengan isian

Goreng sampai matang angkat dan tiriskan

Langkah 6

Goreng sampai matang angkat dan tiriskan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait