Atik Efendy
4.0
(7 Rating)
Olahan daging sapi campur tahu yang simple dan mudah
Bumbu marinate :
Bahan Pelengkap :
Bahan saus :
1 sdt soy sauce
2 sdt sauce teriyaki
100 ml air
Langkah 1
Lumuri rata daging sapi dengan bumbu marinate diamkan 30 menit biar bumbu meresap lalu goreng di teplon dengan sedikit minyak
Langkah 2
Di penggorengan lain Goreng juga tahu setengah matang
Langkah 3
Setelah daging sapi dan tahu matang angkat sisihkan
Langkah 4
Dalam mangkok Campur bahan saus aduk rata
Langkah 5
Tumis bawang putih dan jahe hingga layu dan harum masukkan daging sapi dan tahu aduk rata
Langkah 6
Tuangkan bahan saus aduk rata dengan cepat taburi daun bawang aduk rata
Langkah 7
Icip rasa jika di rasa sudah pas angkat dan tuang di wadah saji
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi (3)
Lihat Semua
Reza Addrian Putra
5 tahun yang lalu
Enak banget resepnya. Terima kasih.
Atik Efendy
Pemilik Resep
5 tahun yang lalu
@reza-addrian-putra Terimakasih kembali
Herka YP
5 tahun yang lalu
Menarik banget, kematangannya juga pas ini.
Atik Efendy
Pemilik Resep
5 tahun yang lalu
@herkayanis Terimakasih
Ratu Ratih
5 tahun yang lalu
Menarik banget nih, thanks resepnya.
Atik Efendy
Pemilik Resep
5 tahun yang lalu
@raturatih Sama sama