Marmer Cake 3 Rasa

Resep Marmer Cake 3 Rasa

Cicik Ary

Cicik Ary

5.0

(1 Rating)

Dengan 3 layer cake, ori, pandan dan coklat. Warna dan rasanya jadi unik

Bahan Utama

7 butir telur

1 butir kuning telur

300 gr gula

1 sdt SP

300 gr terigu

300 gr margarin dicairkan

1 sdt baking powder

1 sdt pasta pandan

1 sdm coklat bubuk

Alat & Perlengkapan

Spatula

Loyang

Oven

Spatula Kue

Cara Membuat

Siapkan bahan.

Langkah 1

Siapkan bahan.

Campur telur, gula dan SP.

Langkah 2

Campur telur, gula dan SP.

Kocok dengan kecepatan tinggi hingga kental berjejak. Masukkan campuran terigu dan baking powder yang sudah diayak. Mix sebentar dengan kecepatan rendah.

Langkah 3

Kocok dengan kecepatan tinggi hingga kental berjejak. Masukkan campuran terigu dan baking powder yang sudah diayak. Mix sebentar dengan kecepatan rendah.

Masukkan margarin cair. Mix sebentar. Ratakan dengan spatula.

Langkah 4

Masukkan margarin cair. Mix sebentar. Ratakan dengan spatula.

Ambil dua mangkuk adonan, 1 mangkuk campur dengan pasta pandan, aduk rata. 1 mangkuk campur coklat bubuk yang dilarutkan sedikit air hangat, aduk rata.

Langkah 5

Ambil dua mangkuk adonan, 1 mangkuk campur dengan pasta pandan, aduk rata. 1 mangkuk campur coklat bubuk yang dilarutkan sedikit air hangat, aduk rata.

Masukkan sebagian adonan ori di loyang yang sudah dioles margarin dan ditaburi tepung. Masukkan adonan pandan, adonan ori, adonan coklat, bergantian hingga habis. hentak- hentakkan agar udara dalam adonan keluar. Panggang hingga matang dengan api sedang. Saya gunakan oven tangkring, jadi sesuaikan dengan oven masing- masing ya.

Langkah 6

Masukkan sebagian adonan ori di loyang yang sudah dioles margarin dan ditaburi tepung. Masukkan adonan pandan, adonan ori, adonan coklat, bergantian hingga habis. hentak- hentakkan agar udara dalam adonan keluar. Panggang hingga matang dengan api sedang. Saya gunakan oven tangkring, jadi sesuaikan dengan oven masing- masing ya.

Angkat dan dinginkan. Potong-potong setelah dingin.

Langkah 7

Angkat dan dinginkan. Potong-potong setelah dingin.

Siap dihidangkan dan dikemas.

Langkah 8

Siap dihidangkan dan dikemas.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait