Video Player is loading.
Current Time 0:00
Duration -:-
Loaded: 0%
Stream Type LIVE
Remaining Time 0:00
 
1x
    • Chapters
    • descriptions off, selected
    • subtitles off, selected

      Resep Mie Goreng Sosis Pedas+

      Yummy Official

      Yummy Official

      5.0

      (1 Rating)

      15 mnt

      Rp 25.000

      Tanpa Babi

      Porsi 1-2 orang

      Bahan Mie Goreng

      150 gr mie telur keriting

      3 batang caisim, potong

      1 batang daun bawang, potong

      1 batang seledri, potong

      5 buah cabai rawit, cincang

      3 buah sosis sapi, iris

      2 butir telur

      Bahan

      3 siung bawang putih, parut

      3 siung bawang merah, iris

      1 butir kemiri

      2 gr terasi

      2-3 sdm ABC Kecap Manis Soy+ rasa Daging Asap

      2 sdt kecap asin

      1 sdm saus tiram

      ½ sdm saus sambal

      ¼ sdt merica

      ½ sdm gula

      1 sdt penyedap

      Bahan Pelengkap

      Bawang Goreng

      Selada Keriting

      Bahan Pelengkap

      Cara Membuat

      Merebus mie telur :
Rebus mie telur keriting hingga matang kemudian bilas dengan air mengalir dan tambahkan sedikit minyak lalu aduk rata dan sisihkan

      Langkah 1

      Merebus mie telur : Rebus mie telur keriting hingga matang kemudian bilas dengan air mengalir dan tambahkan sedikit minyak lalu aduk rata dan sisihkan

      Membuat Bumbu Halus :
Blender bawang merah, bawang putih, kemiri, terasi, dan sedikit minyak hingga halus. Tumis bumbu hingga matang lalu sisihkan ke pinggir wajan

      Langkah 2

      Membuat Bumbu Halus : Blender bawang merah, bawang putih, kemiri, terasi, dan sedikit minyak hingga halus. Tumis bumbu hingga matang lalu sisihkan ke pinggir wajan

      Membuat Mie goreng :
Tambahkan sedikit minyak pada bumbu halus,  lalu masukkan telur kemudian aduk rata.Masukkan sosis sapi dan daun bawang bagian putih kemudian tumis hingga wangi. Tambahkan saus sambal, ABC Kecap Manis+ rasa Daging Asap, kecap asin, dan saus tiram lalu masukkan mie kemudian aduk rata. Bumbui dengan merica, gula, dan penyedap / kaldu bubuk lalu aduk rata dan masak dengan api besar

      Langkah 3

      Membuat Mie goreng : Tambahkan sedikit minyak pada bumbu halus, lalu masukkan telur kemudian aduk rata.Masukkan sosis sapi dan daun bawang bagian putih kemudian tumis hingga wangi. Tambahkan saus sambal, ABC Kecap Manis+ rasa Daging Asap, kecap asin, dan saus tiram lalu masukkan mie kemudian aduk rata. Bumbui dengan merica, gula, dan penyedap / kaldu bubuk lalu aduk rata dan masak dengan api besar

      Memasukkan bahan tambahan :
Masukkan sayuran, bisa ditambahkan sedikit air jika terlalu kering lalu matikan api

      Langkah 4

      Memasukkan bahan tambahan : Masukkan sayuran, bisa ditambahkan sedikit air jika terlalu kering lalu matikan api

      Sajikan mie goreng dengan bahan pelengkap.

      Langkah 5

      Sajikan mie goreng dengan bahan pelengkap.

      Yuk rating resep ini.

      Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

      Bagikan:

      Recook Terbaru

      Belum ada recook di resep ini

      Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

      Diskusi

      Belum ada diskusi

      Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!