Video Player is loading.
Current Time 0:00
Duration -:-
Loaded: 0%
Stream Type LIVE
Remaining Time 0:00
 
1x
    • Chapters
    • descriptions off, selected
    • subtitles off, selected

      Resep Nasi Telur Gulung

      Yummy Official

      Yummy Official

      4.0

      (430 Rating)

      35 mnt

      Rp 30.000

      Tanpa Babi

      Porsi 3-4 orang

      Bahan

      5 butir telur

      3 sdm air

      ½ sdt penyedap jamur

      ¼ sdt garam

      200 gr nasi jepang

      1 buah timun

      1 buah wortel

      3 buah sosis

      2 lembar smoke beef

      100 gr daging teriyaki

      Alat & Perlengkapan

      Garpu

      Cara Membuat

      Pecahkan telur dalam satu sawah lalu tambahkan air, penyedap jamur dan garam ke dalamnya lalu kocok dengan garpu. Sisihkan.

      Langkah 1

      Pecahkan telur dalam satu sawah lalu tambahkan air, penyedap jamur dan garam ke dalamnya lalu kocok dengan garpu. Sisihkan.

      Panaskan pan kotak dengan api kecil lalu tuangkan telur ke dalamnya dan buat setipis mungkin. Setelah matang angkat dan sisihkan.

      Langkah 2

      Panaskan pan kotak dengan api kecil lalu tuangkan telur ke dalamnya dan buat setipis mungkin. Setelah matang angkat dan sisihkan.

      Siapkan talenan dan sushi mate lalu letakkan telur diatasnya, setelah itu letakkan nasi diatasnya dan tipiskan.

      Langkah 3

      Siapkan talenan dan sushi mate lalu letakkan telur diatasnya, setelah itu letakkan nasi diatasnya dan tipiskan.

      Tambahkan timun, wortel, sosis, smoke beef dan daging teriyaki di atasnya lalu gulung dengan rapi.

      Langkah 4

      Tambahkan timun, wortel, sosis, smoke beef dan daging teriyaki di atasnya lalu gulung dengan rapi.

      Setelah itu iris menjadi beberapa bagian dan sajikan.

      Langkah 5

      Setelah itu iris menjadi beberapa bagian dan sajikan.

      Yuk rating resep ini.

      Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

      Bagikan:

      Recook Terbaru

      Laila Dawud

      Laila Dawud

      Nasi Telur Gulung

      Pembuatan Resep

      Simpel

      Penilaian Resep

      Enak

      Assalamualaikum chef.. Selamat pagi.. Setor Recooknya.. Nasinya ...Lihat selengkapnya

      Sumber Resep

      Nasi Telur Gulung

      Rinka Loumitha

      Rinka Loumitha

      Nasi Telur Gulung

      Pembuatan Resep

      Simpel

      Penilaian Resep

      Enak

      Hai chef nasi telur gulungnya enak tapi saya ganti pakai bayam i...Lihat selengkapnya

      Sumber Resep

      Nasi Telur Gulung

      Wati Wartini

      Wati Wartini

      Nasi Telur Gulung

      Pembuatan Resep

      Simpel

      Penilaian Resep

      Enak

      Selamat siang Chef.. Kirim recook.. Trimakasih resepnya. #Recoo...Lihat selengkapnya

      Sumber Resep

      Nasi Telur Gulung

      Wati Wartini

      Wati Wartini

      Nasi Telur Gulung

      Pembuatan Resep

      Simpel

      Penilaian Resep

      Enak

      #RecookYummy Selamat siang Chef.. Kirim recook.. Trimakasih rese...Lihat selengkapnya

      Sumber Resep

      Nasi Telur Gulung

      Miftahul Jannah

      Miftahul Jannah

      Nasi Telur Gulung

      Pembuatan Resep

      Simpel

      Penilaian Resep

      Enak

      Izin setor recook ya chef,,, Enak,,, #RecookYummy

      Sumber Resep

      Nasi Telur Gulung

      Rahayu Atmana Putri

      Rahayu Atmana Putri

      Nasi Telur Gulung

      Pembuatan Resep

      Simpel

      Penilaian Resep

      Enak

      Hello chef izin recook .. Supaya rasanya gurih saya ganti pakai ...Lihat selengkapnya

      Sumber Resep

      Nasi Telur Gulung

      Diskusi (9)

      Lihat Semua

      Rahayu Atmana Putri

      Rahayu Atmana Putri

      2 tahun yang lalu

      Hello chef izin recook .. Supaya rasanya gurih saya ganti pakai nasi goreng #RecookYummy

      Miftahul Jannah

      Miftahul Jannah

      2 tahun yang lalu

      Izin setor recook ya chef,,, Enak,,, #RecookYummy

      Wati Wartini

      Wati Wartini

      2 tahun yang lalu

      #RecookYummy Selamat siang Chef.. Kirim recook.. Trimakasih resepnya 🙏😍

      Wati Wartini

      Wati Wartini

      2 tahun yang lalu

      Selamat siang Chef.. Kirim recook.. Trimakasih resepnya. #RecookYummy

      Rinka Loumitha

      Rinka Loumitha

      2 tahun yang lalu

      Hai chef nasi telur gulungnya enak tapi saya ganti pakai bayam isiannya #recookyummy