Abuih Lado Bada

Resep Abuih Lado Bada

Iddiyah_gema

Iddiyah_gema

5.0

(1 Rating)

Enak dan mantap

Bahan Utama

100 gr Bada, hitam

1 buah tomat

1 batang daun bawang

3 butir bawang merah

1 lembar daun kunyit

1/2 potong jeruk nipis

400 ml air

Secukupnya garam

Secukupnya kaldu bubuk

Bumbu halus

15 buah cabe merah

4 butir bawang merah

Cara Membuat

Masukkan ke dalam wajan bumbu halus dan potongan tomat

Langkah 1

Masukkan ke dalam wajan bumbu halus dan potongan tomat

Masukkan air, daun kunyit, daun bawang dan bawang merah

Langkah 2

Masukkan air, daun kunyit, daun bawang dan bawang merah

Lalu beri perasaan jeruk nipis, garam dan kaldu bubuk

Langkah 3

Lalu beri perasaan jeruk nipis, garam dan kaldu bubuk

Masukan bada hitam yang sudah dicuci bersih

Langkah 4

Masukan bada hitam yang sudah dicuci bersih

Masak sampai mendidih dan semua bumbu meresap ke Bada, tes rasa siap di sajikan

Langkah 5

Masak sampai mendidih dan semua bumbu meresap ke Bada, tes rasa siap di sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi

Belum ada diskusi

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!