Erna
4.0
(3 Rating)
Capcay dengan jamur kancing segar & bakso ikan
4 bh pokcoy
8 bh scalop / kikian / olahan ikan lainnya
400 ml air
1 sdm saos tiram
Langkah 1
Potong-potong sayuran & cuci bersih, tiriskan.
Langkah 2
Potong-potong scalop & bakso, cincang halus bawang putih.
Langkah 3
Tumis bawang putih dengan minyak hingga harum.
Langkah 4
Masukan bakso, scalop, wortel, jamur, brokoli, & air. Tambahkan saos tiram, kecap ikan, kaldu bubuk, merica, & gula. Masak 5 menit.
Langkah 5
Masukan pokcoy & kol. Masak 5 menit. Tambahkan larutan maizena, aduk rata. Matikan api.
Langkah 6
Sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua