Ismii Agustin
5.0
(1 Rating)
Simple dan enak 💕 anak dan suami suka ❣️Bisa ditambah rawit jika suka pedas ya..
Langkah 1
Panaskan sedikit minyak kemudian ceplok semua telur bergantian. Sisihkan.
Langkah 2
Iris-iris bawan, cabai dan tomat. Sisihkan.
Langkah 3
Panaskan sedikit minyak, tumis irisan bawang merah, bawang putih, lengkuas, daun jeruk dan cabai hingga harum.
Langkah 4
Masukkan tomat, tumis sebentar kemudian tambahkan secukupnya air. Biarkan kuah mendidih, kemudian kecilkan api.
Langkah 5
Tuang secukupnya kecap manis, garam, kaldu bubuk dan lada bubuk, aduk merata.
Langkah 6
Masukkan telur ceplok, masak hingga kuah sedikit menyusut dan meresap ke telur. Koreksi rasa, matikan api.
Langkah 7
Pindahkan telur ceplok kecap ke wadah saji. 💕
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!