Sayur Sop Telur Puyuh

Resep Sayur Sop Telur Puyuh

Evi Yana

Evi Yana

5.0

(1 Rating)

Sayur sop telur puyuh kesukaan anak anak sedap dan gurih

Bahan Utama

250 gr telur puyuh

3 buah wortel

1 buah kentang

10 batang buncis

5 lembar kol

1 batang daun bawang

3 batang seledri

4 butir bawang putih

1 sdm penyedap rasa ayam

1 sdt garam

1/2 sdt lada bubuk

1500 ml air

Cara Membuat

Siapkan bahan bahan

Langkah 1

Siapkan bahan bahan

Rebus telur puyuh sampai matang lalu kupas

Langkah 2

Rebus telur puyuh sampai matang lalu kupas

Goreng bawang putih sampai kecoklatan lalu geprek

Langkah 3

Goreng bawang putih sampai kecoklatan lalu geprek

Rebus air sampai mendidih lalu masukkan wortel kentang buncis telur puyuh garam dan bawang putih masak sampai sayuran setengah matang

Langkah 4

Rebus air sampai mendidih lalu masukkan wortel kentang buncis telur puyuh garam dan bawang putih masak sampai sayuran setengah matang

Masukkan garam penyedap lada bubuk kol tomat dan seledri masak sampai sayuran matang

Langkah 5

Masukkan garam penyedap lada bubuk kol tomat dan seledri masak sampai sayuran matang

Sayur sop telur puyuh siap disajikan

Langkah 6

Sayur sop telur puyuh siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi

Belum ada diskusi

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!