Atik Haryono
5.0
(7 Rating)
Non halal. Pedasnya sesuaikan selera masing-masing ya.
300 ml air matang
3 cabe merah keriting
4 cabe rawit utuh
Kuas
Langkah 1
Rebus daging hingga matang. Angkat, tiriskan. Buang airnya.
Langkah 2
Haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, jahe, cabe merah keriting dan kunyit. Lalu tumis hingga matang.
Langkah 3
Kemudian masukkan daging. Lalu tuang air dan santan. Aduk rata.
Langkah 4
Masukkan cabe rawit utuh, bawang prei, lengkuas, tomat, serai, daun jeruk dan daun salam. Aduk rata. Biarkan hingga mendidih.
Langkah 5
Setelah mendidih masukkan kol. Masak hingga kol layu dan empuk.
Langkah 6
Beri garam, gula, merica, kaldu jamur dan kecap manis. Aduk rata, tes rasa , sesuaikan selera masing-masing. Setelah matang, angkat dan siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!