Es Kopi Kacang Hijau

Resep Es Kopi Kacang Hijau

pipi

pipi

5.0

(1 Rating)

Senangnya bisa bikin minuman pakai topping whipped cream ditambahkan kacang hijau agar minuman tetap sehat untuk diminum sekeluarga. Yuk dicoba!

Bahan Utama

20 gr whipped creme bubuk

40 ml air dingin

150 ml sari kacang hijau

Bahan Larutan Fiber Creme

15 gr fiber creme

50 ml air hangat

Bahan Kopi

1 sachet kopi nescafe classic

30 ml air hangat

Alat & Perlengkapan

Gelas Saji

Plastik Segitiga

Cara Membuat

Masukkan whipped creme bubuk dan air dingin ke dalam wadah, gunakan mixer dengan kecepatan rendah sekitar 1 menit. Kemudian gunakan mixer kembali dengan kecepatan tertinggi sekitar 3 menit.

Langkah 1

Masukkan whipped creme bubuk dan air dingin ke dalam wadah, gunakan mixer dengan kecepatan rendah sekitar 1 menit. Kemudian gunakan mixer kembali dengan kecepatan tertinggi sekitar 3 menit.

Masukkan whipped creme ke plastik segitiga, kemudian simpan di dalam kulkas.

Langkah 2

Masukkan whipped creme ke plastik segitiga, kemudian simpan di dalam kulkas.

Aduk merata bahan larutan fiber creme.

Langkah 3

Aduk merata bahan larutan fiber creme.

Tuang larutan fiber creme ke dalam gelas saji, kemudian tambahkan sari kacang hijau.

Langkah 4

Tuang larutan fiber creme ke dalam gelas saji, kemudian tambahkan sari kacang hijau.

Aduk hingga merata bahan kopi, kemudian tuangkan ke dalam gelas saji. Semprotkan whipped creme pada bagian atasnya. Sajikan.

Langkah 5

Aduk hingga merata bahan kopi, kemudian tuangkan ke dalam gelas saji. Semprotkan whipped creme pada bagian atasnya. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi

Belum ada diskusi

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!