Oseng Daging Gepuk Suwir

Resep Oseng Daging Gepuk Suwir

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(2 Rating)

Enak banget, untuk anak-anak bisa di skip cabenya ya.

Bahan Utama

200 gr daging sapi rebus

10 buah cabe rawit

15 siung bawang merah, iris

5 siung bawang putih, geprek

2 sdm minyak goreng

2 sdm kecap manis

1 btg daun bawang

Garam secukupnya

¼ sdt lada bubuk

¼ sdt kaldu jamur

Cara Membuat

Getok daging rebus dengan ulekan. Suwir-suwir.

Langkah 1

Getok daging rebus dengan ulekan. Suwir-suwir.

Siapkan irisan bawang merah, bawang putih dan cabe rawit. Cabenya boleh diiris.

Langkah 2

Siapkan irisan bawang merah, bawang putih dan cabe rawit. Cabenya boleh diiris.

Tumis bawang sampai wangi.

Langkah 3

Tumis bawang sampai wangi.

Masukkan cabe.

Langkah 4

Masukkan cabe.

Masukkan daging. Tambahkan sedikit air.

Langkah 5

Masukkan daging. Tambahkan sedikit air.

Bumbui dengan kecap manis, garam, lada dan kaldu jamur.

Langkah 6

Bumbui dengan kecap manis, garam, lada dan kaldu jamur.

Masukkan daun bawang, oseng-oseng lalu koreksi rasa.

Langkah 7

Masukkan daun bawang, oseng-oseng lalu koreksi rasa.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi

Belum ada diskusi

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!