Dapur_Madina
5.0
(1 Rating)
Yummm...
Langkah 1
Rebus buntut sapi sampai empuk lalu tiriskan.
Langkah 2
Haluskan bumbu, sisihkan.
Langkah 3
Potong dadu kentang, wortel, dan daun bawang.
Langkah 4
Didihkan air lalu rebus wortel dan kentang sampai empuk.
Langkah 5
Tumis bumbu halus, kayu manis dan bunga lawang sampai harum.
Langkah 6
Masukan bumbu kedalam rebusan wortel dan kentang.
Langkah 7
Masukan buntut sapi.
Langkah 8
Bumbui garam, gula, kaldu bubuk, irisan daun bawang, dan seledri. Masak sampai mendidih lalu koreksi rasa.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!