Spaghetti Tumis Kangkung

Resep Spaghetti Tumis Kangkung

Cicik Ary

Cicik Ary

5.0

(2 Rating)

Coba masak spaghetti dengan cara tak biasa.. eh ternyata enak dan lebih masuk ke lidah saya

Bahan Utama

65 gram spaghetti

1 ikat kangkung ambil daunnya

5 butir bakso ayam

Garam secukupnya

1/4 sendok teh kaldu jamur

1 sendok makan minyak goreng

Air secukupnya

Bumbu Iris

1 siung bawang putih

3 butir bawang merah

1/2 batang daun bawang

1/2 buah tomat merah

Advertisement

Cara Membuat

Didihkan air, rebus spaghetti kurang lebih 8-10 menit. Angkat tiriskan.

Langkah 1

Didihkan air, rebus spaghetti kurang lebih 8-10 menit. Angkat tiriskan.

Iris-iris bawang putih, merah, daun bawang dan tomat. Iris tipis bakso.

Langkah 2

Iris-iris bawang putih, merah, daun bawang dan tomat. Iris tipis bakso.

Panaskan minyak, tumis bumbu iris hingga wangi.

Langkah 3

Panaskan minyak, tumis bumbu iris hingga wangi.

Masukkan bakso, aduk rata.

Langkah 4

Masukkan bakso, aduk rata.

Masukkan kangkung, aduk rata.

Langkah 5

Masukkan kangkung, aduk rata.

Masukkan spaghetti, bumbui garam dan kaldu jamur, aduk rata tes rasa. Angkat dan hidangkan.

Langkah 6

Masukkan spaghetti, bumbui garam dan kaldu jamur, aduk rata tes rasa. Angkat dan hidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait