Erni Puspa
4.0
(3 Rating)
Pempek favorit keluarga, kuah cukonya sedapp, asem gurih manis..
250 ml air es
Bahan Cuko:
900 ml air
Piring
Chopper
Panci
Piring Saji
Panci Besar
Panci Kecil
Langkah 1
Potong dadu daging ikan tengiri, lalu haluskan dengan chopper
Langkah 2
Tambahkan air pada ikan giling, uleni hingga air terserap. Tambahkan telur, garam, gula, merica, minyak goreng, tepung terigu dan tepung sagu. Uleni hingga rata dan enak untuk dibentuk
Langkah 3
Ambil secukupnya adonan, bulatkan lalu giling2 hingga membentuk lonjong. Sebagian saya bentuk bebas
Langkah 4
Didihkan air di panci agak besar, rebus pempek hingga matang dan mengapung. Angkat dan tiriskan
Langkah 5
Goreng pempek hingga kuning kecoklatan. Angkat. Iris-iris
Langkah 6
Untuk bumbu cuko, haluskan cabai keriting, cabai rawit, bawang putih, dan garam hingga halus
Langkah 7
Didihkan air untuk kuah cuko, masukkan asam jawa, ulegan bumbu halus, ebi kering, gula merah. Masak hingga mendidih, tambahkan kecap manis. Tes rasa manis, asam, dan gurihnya hingga pas
Langkah 8
Letakkan pempek goreng di piring, siram dengan kuah cuko dengan cara disaring. Taburi timun dadu
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!