Kembang Goyang

Resep Kembang Goyang

Ayu Putri Irianto

Ayu Putri Irianto

5.0

(1 Rating)

enak banget dicemilin

Bahan Utama

1 butir telur

100 gr gula pasir halus

½ sdt garam

2 sdm margarin

520 ml santan

300 gr tepung terigu protein sedang

150 gr tepung tapioka

Alat & Perlengkapan

Wajan

Cara Membuat

Kocok telur, gula pasir, garam, dan margarin sampai gula larut. Lalu tambahkan santan dan aduk rata.

Langkah 1

Kocok telur, gula pasir, garam, dan margarin sampai gula larut. Lalu tambahkan santan dan aduk rata.

Masukkan campuran tepung terigu dan tepung tapioka sambil diayak.

Langkah 2

Masukkan campuran tepung terigu dan tepung tapioka sambil diayak.

Aduk rata sampai tidak ada yang bergerindil.

Langkah 3

Aduk rata sampai tidak ada yang bergerindil.

Panaskan cetakan (celupkan) bersamaan dengan minyak di wajan, lalu tiriskan minyaknya sampai tidak menetes, kemudian langsung celup dalam adonan.

Langkah 4

Panaskan cetakan (celupkan) bersamaan dengan minyak di wajan, lalu tiriskan minyaknya sampai tidak menetes, kemudian langsung celup dalam adonan.

Masukkan dalam minyak yang sudah panas.

Langkah 5

Masukkan dalam minyak yang sudah panas.

Goreng sampai matang, lalu angkat dan tiriskan. Setelah kembang goyang sudah dingin masukkan dalam toples.

Langkah 6

Goreng sampai matang, lalu angkat dan tiriskan. Setelah kembang goyang sudah dingin masukkan dalam toples.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi

Belum ada diskusi

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!