Oseng Teri Jengkol

Resep Oseng Teri Jengkol

Ukhty Liha

Ukhty Liha

5.0

(1 Rating)

Enak.

Bahan Utama

50 gram ikan teri

250 gram jengkol

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

1/4 sdt gula pasir

Bumbu Halus :

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

4 buah cabe merah besar

5 buah cabe rawit merah

Cara Membuat

Rebus jengkol, buang kulitnya lalu potong memanjang.

Langkah 1

Rebus jengkol, buang kulitnya lalu potong memanjang.

Goreng jengkol sebentar, angkat dan tiriskan.

Langkah 2

Goreng jengkol sebentar, angkat dan tiriskan.

Goreng teri hingga kering, angkat dan tiriskan.

Langkah 3

Goreng teri hingga kering, angkat dan tiriskan.

Tumis bumbu halus hingga harum.

Langkah 4

Tumis bumbu halus hingga harum.

Masukkan teri dan jengkol, aduk rata.

Langkah 5

Masukkan teri dan jengkol, aduk rata.

Tambahkan garam, kaldu bubuk dan gula. Aduk rata, masak hingga semua bumbu meresap, matikan.

Langkah 6

Tambahkan garam, kaldu bubuk dan gula. Aduk rata, masak hingga semua bumbu meresap, matikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: