Tumis kacang Panjang Teri Medan

Resep Tumis kacang Panjang Teri Medan

Rayna Kitchen

Rayna Kitchen

5.0

(1 Rating)

walau sederhana tapi ini enak banget

Bahan Utama

50 gr ikan teri medan

7 lonjor kacang panjang, potong-potong

Minyak goreng secukupnya

1/4 sdt garam

1/4 sdt kaldu bubuk

1 sdt gula merah sisir

Bumbu Halus :

4 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 biji kemiri

2 buah cabai rawit

1/4 sdt terasi

1 buah tomat merah

Alat & Perlengkapan

Blender

Piring

Piring Saji

Cara Membuat

Goreng ikan teri hingga kering, lalu tiriskan.

Langkah 1

Goreng ikan teri hingga kering, lalu tiriskan.

Goreng kacang panjang selama 3 menit, lalu angkat.

Langkah 2

Goreng kacang panjang selama 3 menit, lalu angkat.

Blender semua bahan bumbu halus.

Langkah 3

Blender semua bahan bumbu halus.

Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum dan matang.

Langkah 4

Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum dan matang.

Masukkan kacang panjang dan teri medan, lalu aduk rata.

Langkah 5

Masukkan kacang panjang dan teri medan, lalu aduk rata.

Bumbui dengan garam, kaldu bubuk, dan gula merah. Aduk hingga tercampur rata dan bumbu meresap, lalu cicipi rasanya.

Langkah 6

Bumbui dengan garam, kaldu bubuk, dan gula merah. Aduk hingga tercampur rata dan bumbu meresap, lalu cicipi rasanya.

Pindahkan ke piring saji dan hidangkan.

Langkah 7

Pindahkan ke piring saji dan hidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: